Benny K Harman Bom Bunuh Diri Meledak di Medan Pemerintah Harus Beri Jaminan Agar Tidak Terulang

Kamis, 14 November 2019 00:00

fraksidemokrat.org, Jakarta - Anggota Komisi III Fraksi Partai Demokrat, Benny K Harman menilai adanya aksi teror bom bunuh diri di Mapolrestabes Medan adalah sebuah ancaman besar yang ada saat ini.

"Ini kasus menunjukan bahwa terorisme ini sungguh menjadi ancaman besar untuk negara kita ini," kata Benny di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (13/11/2019).

Menurut Benny, pemerintah harus memberikan jaminan agar peristiwa teror seperti ini tak kembali terulang. Karena Benny khawatir bakal memberikan dampak buruk kepada masyarakat nantinya.
"Pemerintah harus beri jaminan bahwa peristiwa serupa tidak akan terulang di masa akan datang, karena peristiwa ini menciptakan rasa takut, tidak nyaman untuk masyarakat dan juga untuk dunia usaha. Sangat tidak kondusif padahal bangsa kita saat ini membutuhkan iklim usaha yang sangat kondusif untuk investasi bisa masuk di negara kita," tegas dia.

Oleh sebab itu, dia meminta Kepolisian Republik Indonesia (Polri) untuk segera mengambil langkah hukum agar mengetahui siapa pihak yang bertanggungjawab atas peristiwa itu.

"Penegak hukun untuk sesegera mungkin mengambil langkah hukum maupun langkah non hukum untuk ungkap siapa pelakunya," tandas dia

 

Berita Lainnya

Nasional

Komisi V Soroti Pentingnya Penguatan Pengawasan Uji Berkala Kendaraan Bermotor

Nasional

Hinca Pandjaitan Kritik Kompolnas soal Penembakan di Belawan: Jangan Gegabah, Verifikasi Fakta Secara Mendalam

Nasional

Teguhkan Komitmen dalam Merawat Nilai Kebangsaan, Ir. H. Mulyadi Gelar Sosialisasi Empat Pilar MPR RI di Bukittinggi

Nasional

KPU Tak Punya Waktu Cek Ijazah Peserta Pemilu, Legislator Usul Sistem Ad Hoc

Nasional

Momen Andi Muzakkir Aqil Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Parepare

Nasional

DPR dorong DJP perluas basis pajak, soroti potensi ekonomi digital

Nasional

Pesan Anggota DPR RI Zulfikar Achmad: Jaga Nilai-Nilai Luhur dari 4 Pilar Kebangsaan

Nasional

Dampingi Menko AHY, Nurwayah Dukung Rumah Modular Ramah Lingkungan

Berita: Nasional - Komisi V Soroti Pentingnya Penguatan Pengawasan Uji Berkala Kendaraan Bermotor •  Nasional - Hinca Pandjaitan Kritik Kompolnas soal Penembakan di Belawan: Jangan Gegabah, Verifikasi Fakta Secara Mendalam •  Nasional - Teguhkan Komitmen dalam Merawat Nilai Kebangsaan, Ir. H. Mulyadi Gelar Sosialisasi Empat Pilar MPR RI di Bukittinggi •  Nasional - KPU Tak Punya Waktu Cek Ijazah Peserta Pemilu, Legislator Usul Sistem Ad Hoc •  Nasional - Momen Andi Muzakkir Aqil Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Parepare •  Nasional - DPR dorong DJP perluas basis pajak, soroti potensi ekonomi digital •  Nasional - Pesan Anggota DPR RI Zulfikar Achmad: Jaga Nilai-Nilai Luhur dari 4 Pilar Kebangsaan •  Nasional - Dampingi Menko AHY, Nurwayah Dukung Rumah Modular Ramah Lingkungan •