Parlemen
AGENDA DPR RI, SENIN 26 MEI 2025
KOMISI I
11.00 Rapat Internal Komisi I dengan Agenda Laporan Panja Keamanan Laut Komisi I DPR
13.00 Raker Komisi I dengan Panglima TNI beserta KASAD, KASAL, KASAU : Pembahasan Isu-Isu Strategis
KOMISI II
tidak ada agenda
KOMISI III
13.00 RDP dg Kalemdiklat Polri :
1. Realisasi Anggaran dan Capaian Kinerja Tahun 2024 dan Rencana Program-Program yang menjadi prioritas Tahun 2025 serta kebutuhan yang masih diperlukan;
2. Pelaksaan tupoksi Lemdiklat Polri dan hambatannya; dan
3. Data kekerasan yang terjadi selama 5 tahun terakhir di seluruh lembaga Pendidikan Polri.
15.00 RDPU dg Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Jember : Masukan RUU KUHAP
KOMISI IV
Tidak ada agenda
KOMISI V
10.00 RDPU Dengan Asosiasi Jalan Tol Indonesia (ATI) Membahas Pemenuhan SPM Jalan Tol
14.30 Rapat Kerja Dengan Menteri Perhubungan Membahas Permasalahan Transportasi Berbasis Aplikasi/Online
KOMISI VI
10.00 Rapat Kerja Komisi VI dengan Menteri Koperasi RI :
Pembahasan dampak kebijakan Inpres No. 9 Tahun 2025 terkait pembentukan koperasi di tingkat desa dan kelurahan.
14.00 Rapat Dengar Pendapat Komisi VI DPR RI dengan:
1. Dirut PT Indonesia Re dan Subholding
2. Dirut PT ASABRI (Persero)
3. Dirut PT TASPEN (Persero)
agenda:
1. Perkenalan mitra kerja Komisi VI DPR
2. Evaluasi kinerja korporasi Tahun 2024
3. Penyampaian rencana kerja dan roadmap korporasi Tahun 2025
4. Lain-lain
KOMISI VII
Tidak ada agenda
KOMISI VIII
tidak ada agenda
KOMISI IX
13.00 Raker dengan Menteri Kesehatan RI; RDP dengan DJSN, Dirut dan Dewas BPJS Kesehatan; RDPU dengan PERSI, ARSSI, ARSADA, dan APKESMI :
1. Membahas evaluasi mekanisme pembayaran ke fasilitas pelayanan kesehatan, termasuk laporan dispute klaim, klaim yang pending, dibatalkan dan belum dibayarkan;
2. Membahas kebijakan pelayanan kesehatan program JKN;
3. Membahas kesiapan penerapan Kelas Rawat Inap Standar (KRIS).
KOMISI X
13.00 Rapat Kerja dg Menteri Kebudayaan RI :
1. Rencana Penulisan Sejarah Indonesia oleh Kementerian Kebudayaan RI;
2. Lain - lain.
15.00 Rapat Dengar Pendapat dengan Kepala Badan Keahlian DPR RI : Presentasi Kepala Badan Keahlian DPR RI mengenai NA dan Draf Awal RUU tentang Sistem Pendidikan Nasional.
KOMISI XI
tidak ada agenda
KOMISI XII
tidak ada agenda
KOMISI XIII
10.00 Audensi dengan Ketua KPAI : Penguatan Kelembagaan
12.00 Raker dengan Menteri Pemuda dan Olahrga dan Menter Hukum : Permohonan Pertimbangan Pemberian
Kewarganegaraan Republik Indonesia Atlet Sepak
Bola Atas Nama :
1. Emily Julia Frederica Nahon
2. Isa Guusje Warps
3. Iris Joska de Rouw
4. Felicia Victoria de Zeeuw
13.00 Audensi dengan Ketua Umum LAN : Cabut Cekal WNA
BALEG
10.00 (Pleno) RDPU dengan :
1. Ketua Umum DPP Pusat Insan Kalangan Ahli Tekstil Indonesia (IKATSI)
2. Ketua Umum Asosiasi Pertekstilan Indonesia
3. Ketua Umum Asosiasi Produsen Serat & Benang Filamen Indonesia (APSyFI)
4. Ketua Umum Asosiasi Pengrajin & Pengusaha Batik Indonesia
: Dalam rangka Penyusunan RUU tentang Pertekstilan
13.00 (Pleno) RDP/RDPU dengan :
1. Direktur Jenderal Pembinaan Pengawasan Ketenagakerjaan, Keselamatan dan Kesehatan Kerja/Dirjen Binwasnaker (K3) Kementerian Ketenagakerjaan RI
2. Ketua LBH APIK
3. Ketua PP Aisyiyah
4. Ketua Rifka Annisa Women's Crisis Center (WCC)
: Dalam rangka Penyusunan RUU tentang Pelindungan Pekerja Rumah Tangga
BANGGAR
tidak ada agenda
BAKN
tidak ada agenda
BAM
tidak ada agenda
PANSUS KELAUTAN*l
tidak ada agenda
PANSUS RUANG UDARA
tidak ada agenda